Gianyar, TEB Coop Bali – kebutuhan di Indonesia akan profesi dokter hewan semakin nyata. Diperoleh dari keseharian yang memperlihatkan meningkatnya pengeluaran pemilik hewan untuk kesehatan dan hewan peliharaannya.
Drh Rai Arniasih salah satu dokter hewan yang telah bergabung dengan TEB Coop Bali sejak tahun 2015. Dari penuturan beliau, merasa mendapatkan pelayanan yang baik, jujur dan cepat. Itu lah yang membuat beliau percaya dengan TEB Coop Bali.
Keberadaan klinik hewan pun belum sesemarak saat ini. Meski memelihara hewan sudah menjadi hal yang banyak diminati, banyak yang merasa perlu menggunakan jasa dokter hewan. Itu membuat Drh. Rai Arniasih merasa semangat membuka klinik dirumah. Membuka klinik menjadi jalan untuk mengabdikan ilmu yang sudah beliau dapatkan di bangku kuliah. Maka dari itu, beliau pun mendirikan klinik hewan dirumah sendiri, daerah Gianyar pada tahun 2000. Setelah menjalani bisnis klinik selama lebih dari 20 tahun. Layanan yang ditawarkan saat ini masihlah layanan seperti klinik hewan pada umumnya, mulai dari vaksin, pengobatan, dan sterilisasi.
Jika Anda tertarik khusus nya untuk masyarakat Gianyar bisa datang langsung ke Jalan Kesatrian Gang Samba No 1. Klik Lokasi ( https://bit.ly/3gxSJTg ) atau menghubungi no #0811386829