Program pengembangan komunitas ini adalah salah satu elemen krusial dalam pemberdayaan Anggota, dikarenakan setiap Anggota TEB Coop memiliki basis komunitas yang sangat beragam berdasarkan profesi, hobi, minat, ekonomi, sosial-budaya, wilayah teritorial, dan generasi/usia.
Kegiatan pendampingan dan pemberdayaan komunitas dilakukan dengan memanfaatkan bisnis utama koperasi dan sistem dukungan yang dimiliki, seperti edukasi dan pelatihan spesifik. Sinergi dan kolaborasi dalam jaringan antarkomunitas menjadi pasar yang potensial untuk dapat menciptakan komunitas-komunitas yang kreatif dan inovatif.
Lokasi
Lokasi
Lokasi
Lokasi
Lokasi
Lokasi